Pada tanggal Sabtu 13 Agustus 2016 telah dilaksanakan Focus Group Discussion (FGD) untuk merumuskan Panduan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapang (PKL) mahasiswa PS BDP Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan Unhas.  Kegiatan ini merupakan salah satu kegiatan PPKPS BOPTN 2016.  FGD dipandu oleh ibu Prof. Dr. Ir. Yushinta Fujaya, M.Si sebagai ketua pelaksana kegiatan.  Hasil akhir dari kegiatan ini trlah dirumuskan perubahan pelaksanaan PKL yang terbagi dalam 2 kegiatan, yaitu 250 jam untuk menggali ilmu dasar dengan berbasis laboratorium dan 100 jam dilapangan untuk mendekatkan mahasiswa dengan dunia kerja.  Kelanjutan kegiatan ini telah dibetuk Tim berdasarkan kompetensi di PS. BDP untuk membuat SOP dan panduan PKL.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *